Petugas Haji 2025 Dapat Peringatan, Jaga Emosi dan tak Main Bentak Jemaah

Dwi AstariniDwi Astarini - Senin, 05 Mei 2025
Petugas Haji 2025 Dapat Peringatan, Jaga Emosi dan tak Main Bentak Jemaah

Direktur Jenderal Haji dan Umroh Kementerian Agama, Hilman Latief.(foto: Dok Kemenag)

MERAHPUTIH.COM - IBADAH Haji 2025 tengah berlangsung. Salah satu titik perhatian ialah kesiapan petugas haji dalam melayani jemaah calon haji. Direktur Jenderal Haji dan Umrah Kementerian Agama Hilman Latief meminta agar seluruh calon petugas haji Indonesia dapat menjalani semua proses orientasi dengan baik, agar dapat melaksanakan tugas dengan baik dalam melayani jemaah.

"Kuatkan mental sebagai pelayan jemaah calon haji," kata Hilman Latief saat seremonial pembukaan Oeritasi PPIH Arab Saudi Terintegrasi 1446 H /2025 M, Tangerang, Cipondoh, Minggu (4/5).

Dia juga meminta petugas Haji menjaga perilaku mereka. "Layani jemaah dengan baik dan lembut," sambung Hilman.

Selain itu, lanjut Hilman Latief, para calon petugas juga diingatkan untuk menjaga emosi dan menjaga fisik, karena para petugas ialah duta Indonesia dan pelayan tamu Allah. “Jangan sekali-kali membentak jemaah atau suaranya keras,” sebut Hilman.

Baca juga:

9 Jemaah Haji Embarkasi Surabaya Tertunda Keberangkatan, Alasannya Karena Visa dan Sakit



Sementara itu, Kapus Kesehatan Haji Liliek Marhaendro Susilo menyampaikan seluruh petugas diharapkan bisa bekerja sama secara profesional dan bisa berkoordinasi, berkolaborasi dengan teman-teman para petugas.

"Semua petugas itu sama-sama pelayan. Untuk meyani jemaah. Baik dari TNI/Polri, Kementerian, ataupun dari kesehatan, semua harus bisa mecegah kegiatan yang membuat terganggu kesehatan jemaah," pesan Liliek.

Hal sama diungkapkan Sekretaris Utama BPH, Teguh Dwi Nugroho. Ia juga menyampaikan agar seluruh petugas bisa memberi keramahtamahan kepada jemaah. Melayani jemaah harus menampilkan gestur yang gembira.

"Kita satu yakni PPIH Arab Saudi, semua harus tolong-menolong dan saling membantu," tutup Teguh.(knu)

Baca juga:

Petugas Haji Asal Solo Hadapi Masalah Visa Yang Belum Keluar, Kemenag Lakukan Rotasi

#Biaya Haji #Jemaah Haji #Kemenag #Iqra
Bagikan

Berita Terkait

DPR Tegaskan Dana Haji Harus Steril Korupsi dan Dikelola Profesional
Iman menyarankan BPKH menggunakan otoritasnya untuk mengamankan fasilitas pelayanan di Arab Saudi jauh-jauh hari guna menekan harga
Angga Yudha Pratama - Rabu, 21 Januari 2026
DPR Tegaskan Dana Haji Harus Steril Korupsi dan Dikelola Profesional
Tahun Ini Bandara YIA Jadi Embarkasi Keberangkatan Jemaah Haji
Terkait jadwal keberangkatan, kloter pertama jemaah haji Jawa Tengah dijadwalkan mulai bergerak pada April 2026.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 15 Januari 2026
Tahun Ini Bandara YIA Jadi Embarkasi Keberangkatan Jemaah Haji
Bakal Kirim 221 Ribu Jemaah, Kementerian Haji Mulai Susun Kloter Keberangkatan
Kementerian Haji dan Umrah RI menyatakan penyusunan kloter ini meliputi penempatan hotel di Makkah dan Madinah, termasuk pembagian Kloter dan ketua kelompoknya.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 08 Januari 2026
Bakal Kirim 221 Ribu Jemaah, Kementerian Haji Mulai Susun Kloter Keberangkatan
Menteri Irfan Targetkan Calon Haji 2026 Lunasi Semua Biaya 2 Hari Lagi
Kementerian Haji dan Umrah menargetkan pelunasan biaya perjalanan ibadah haji (Bipih) seluruh jemaah dapat tuntas dalam dua hari ke depan
Wisnu Cipto - Kamis, 08 Januari 2026
Menteri Irfan Targetkan Calon Haji 2026 Lunasi Semua Biaya 2 Hari Lagi
Kampung Haji Indonesia di Makkah Tahap Pertama Berkapasitas 22.000 Jemaah
Lokasinya berlokasi sekitar 2-3 kilometer dari Masjidil Haram, dengan sekitar 1.461 kamar di tiga menara, serta kurang lebih 14 plot lahan kawasan
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 07 Januari 2026
Kampung Haji  Indonesia di Makkah Tahap Pertama Berkapasitas 22.000 Jemaah
Kemenag Samakan Antrean Haji Nasional, DPR Pastikan Daerah yang Kuotanya Turun Akan Kembali Normal
Maman juga mendorong pemerintah untuk menggencarkan sosialisasi agar tidak terjadi kesalahpahaman
Angga Yudha Pratama - Jumat, 02 Januari 2026
Kemenag Samakan Antrean Haji Nasional, DPR Pastikan Daerah yang Kuotanya Turun Akan Kembali Normal
Hajj Banking Award 2025 Perkuat Ekosistem Haji
Annual Meeting & Hajj Banking Award Tahun 2025 telah diselenggarakan sebanyak tiga kali selama masa kepengurusan BPKH periode 2022–2027.
Dwi Astarini - Rabu, 24 Desember 2025
Hajj Banking Award 2025 Perkuat Ekosistem Haji
Danantara Resmi Akuisisi Hotel dan Tanah Sekitar Masjid Al-Haram di Makkah
Thakher City termasuk pengembangan kawasan terpadu yang terletak sekitar 2,5 kilometer dari Masjid Al-Haram di Makkah.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 15 Desember 2025
Danantara Resmi Akuisisi Hotel dan Tanah Sekitar Masjid Al-Haram di Makkah
Putra Mahkota Saudi Telepon Presiden Prabowo, Beri Dukungan untuk Indonesia dan Bahas Kampung Haji
MBS menelepon Presiden Prabowo menyampaikan belasungkawa atas bencana di Indonesia serta membahas perkembangan rencana pembangunan perkampungan haji.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 12 Desember 2025
Putra Mahkota Saudi Telepon Presiden Prabowo, Beri Dukungan untuk Indonesia dan Bahas Kampung Haji
Prabowo Keluarkan Aturan Biaya Haji, Begini Besaran Lengkap Tiap Embarkasi
Presiden memberikan mandat kepada Menteri Haji dan Umrah untuk menetapkan ketentuan teknis lebih lanjut terkait pelaksanaan keputusan ini.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 05 Desember 2025
Prabowo Keluarkan Aturan Biaya Haji, Begini Besaran Lengkap Tiap Embarkasi
Bagikan