Indonesia
Pemerintah Impor Ribuan Sapi Perah Dari Australia, Susu Sapi Dalam Negeri Untuk Program Makan Bergizi Gratis
Seiring dengan kedatangan sapi-sapi perah impor, pemerintah janji memaksimalkan seluruh susu yang diperah dari sapi-sapi dalam negeri terserap, terutama untuk masuk dalam Program Makan Bergizi Gratis (MBG).
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 04 Maret 2025