Indonesia
Konflik India-Pakistan Makin Panas, Puan Minta Pemerintah Prioritaskan Keselamatan WNI
Konflik India-Pakistan kini makin memanas. Ketua DPR RI, Puan Maharani, meminta pemerintah untuk menjamin keselamatan WNI yang berada di sana.
Asropih - Kamis, 08 Mei 2025